Analisis Pendapatan Peternak Ayam Potong Pejantan pada Mandiri dan Kemitraan di Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan

Authors

  • Shohib Shohib Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan, Universitas Islam Lamongan
  • Mufid Dahlan Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan, Universitas Islam Lamongan
  • Wardoyo Wardoyo Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan, Universitas Islam Lamongan

DOI:

https://doi.org/10.30736/ijasc.v2i01.40

Keywords:

Analisis Pendapatan, Peternak, Ayam Potong Pejantan, Mandiri, Kemitraan

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui analisis pendapatan peternak ayam potong pejantan potong pejantan pada kemitraan dan mandiri di Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Lamongan. Penelitian ini deskriptif yang bertujuan menggambarkan atau menguraikan variabel penelitian yang membandingkan pendapatan usaha peternakan Ayam potong pejantan yang pada kemitraan dan pada mandiri di Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. Populasi dalam penelitian ini adalah enam orang yang pada pola kemitraan dan enam orang pola mandiri. Analisis data yang di gunakan pada penelitian ini adalah statistik deskriptif yaitu menghitung rata-rata biaya, penerimaan, pendapatan rata-rata. Selanjutnya di analisis Statistik menggunakan uji T dengan hasil T hitung 114,33 > T tabel 3,059 (1%) 2,179 (5%) yang berarti menunjukkan bahwa perlakuan berbeda sangat nyata (P>5%). Kesimpulan dari penelitian ini adalah pendapatan peternak yang pada kemitraan cenderung lebih tinggi di bandingkan pendapatan peternak yang mandiri.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Badan Pusat Statistik, 2012. Profil Pangan dan Pertanian.diakses 15 Maret 2015.

Cahyono, B. 1995.Beternak Ayam Buras. CV Aneka. Yogyakarta.

Daniel, M. 2002. Pengantar Ilmu Ekonomi Peternakan. Penerbit Bumi Aksara, Jakarta.

Downey, W, D dan Erickson, S, P. 1992.Manajemen Agribisnis. Penerbit Erlangga. Jakarta.

Gusasi.A dan Saade.M.A 2006.Analisis Pendapatan dan Efisiensi Ternak Ayam Potong pada Skala Usaha Kecil. Jurnal Agrisistem, Juni 2006 Vol 2 No.1.

Himawati, D. 2006. Analisa Resiko Finansial Usaha Peternakan Ayam Pedaging pada Peternakan Plasma Kemitraan KUD ‘Sari Bumi’ di Kecamatan Bululawang Kabupaten Malang. Fakultas Peternakan Universitas Brawijaya, Malang.

Lestari. 1992. Pemeliharaan Ayam Broiler. CV. Yasaguna, Surabaya.

Linton, I. 1997. Kemitraan (Meraih Keuntungan Bersama). Halira, Jakarta.

Nazir, Moh.1988. Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.Jakarta.

Passen, A. 2013.Peluang Usaha Ternak Ayam Pejantan, Jurnal Agrisisten, diakses 15 Maret 2015.

Rasyaf, m. 2001.Pengolahan Produksi Ayam Pedaging. Kanisius, Yogyakarta.

Rasyaf, m. 2002.Beternak Ayam Pedaging. Penerbit Kanisius. Yogyakarta.

Rasyaf, M. 2004. Beternak Ayam Pedaging. Penebar Swadaya. Jakarta.

Soekartawi. 2002. Prinsip Dasar Manajemen Pemasaran Hasil-Hasil Pertanian Edisi Revisi. Raja Grafindo Persada, Jakarta.

Soekartawi, 2006.Analisis Usaha tani. Penerbit Universitas Indonesia, Jakarta.

Sudaro, Y. dan Anita Siriwa.2000. Ransum Ayam dan Itik.PT. Penebar Swadaya, Jakarta.

Swastha dan Sukotjo. 1997. Pengantar Bisnis Modern. Penerbit Liberty. Yogyakarta.

Tohar, M. 2002. Membuka Usaha Kecil. Penerbit Kanisius, Yogyakarta.

Additional Files

PlumX Metrics

Published

2019-01-01

How to Cite

Shohib, S., Dahlan, M., & Wardoyo, W. (2019). Analisis Pendapatan Peternak Ayam Potong Pejantan pada Mandiri dan Kemitraan di Kecamatan Paciran Kabupaten Lamongan. International Journal of Animal Science, 2(01), 21–25. https://doi.org/10.30736/ijasc.v2i01.40

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>